Kekasihku Quotes

We've searched our database for all the quotes and captions related to Kekasihku. Here they are! All 11 of them:

β€œ
Cinta seperti penyair berdarah dingin Yang pandai menorehkan luka. Rindu seperti sajak sederhana yang tak ada matinya.
”
”
Joko Pinurbo (Kekasihku)
β€œ
Kupetik pipinya yang ranum, kuminum dukanya yang belum: Kekasihku, senja dan sendu telah diawetkan dalam kristal matamu.
”
”
Joko Pinurbo (Kekasihku)
β€œ
Kekasihku jangan bersedih tidurlah dan bermimpi, kenegeri kehamparan, kehampaan.. Kasih, Kenegeri Kehamparan, Kehampaan.. Tawa canda. Dan Biar kelak anak-anak mu kan percaya bualan Mu, jangan kau bersedih.....Pada Sebuah Ranjang
”
”
Sujiwo Tejo
β€œ
Kekasihku, di jalan ada jumpa dan sua kembali. Tetapi orang berjalan sendiri-sendiri. Kupikul ragaku menempuh kemegahan Suluk, dan kamulah tembang laras Suluk itu. Kamu mengira aku pergi, padahal aku mengembara di dalam dirimu.
”
”
Elizabeth D. Inandiak (Centhini: Kekasih yang Tersembunyi)
β€œ
Kekasihku Kami bertemu lagi di taman. Dulu ia bilang ia yang menciptakan langit biru, tukang susu yang setiap pagi lewat depan rumahku, tukang pos yang tak pernah mampir, anak-anak kecil yang bermain burung dara bersama senja, suara anjing hansip di tengah malam sunyi. Semuanya dari tiada. β€œKenapa kita harus melalui hidup ini sendirian?” tanyaku. Ia diam. Padahal biasanya langsung berbicara panjang lebar. β€œKamu dan aku. Begini parah kita kesepian.” Aku ingat ceritanya tentang cinta yang tak berbalas, yang ia tanggung selama beribu-ribu tahun. Tentang pengirim pesan yang ditimpuki batu, dan ia yang kesepian di atas gunung. Kakiku mulai kesemutan, dan ia tak juga bicara. β€œDi gunung, kamu menulis untuk siapa?” Ia tak juga bicara. Langit biru agak berawan hari ini.
”
”
Norman Erikson Pasaribu (Sergius Mencari Bacchus: 33 Puisi)
β€œ
Prabarini selama-lamanya adalah kekasihku. Hanya karena aku bukan raja, aku tak dapat mempertahankannya.
”
”
Pramoedya Ananta Toer (Arok dedes)
β€œ
Jatuh cinta denganmu bukan satu dosa. Tetapi ia kenangan dan kekuatan jiwa. Iya atau bukan wahai kekasihku?
”
”
Mardihah (Nadratul Nisa')
β€œ
Apa yang sia-sia dari manusia sejatinya adalah bertahan dalam kebodohan, kekasihku. Dan kau tak akan pernah mengerti, betapa aku lebih memilih menjadi sia-sia, dibandingkan harus melupakanmu.
”
”
Robi Aulia Abdi (@aksarataksa)
β€œ
Kekasihku, setujukah kau? Bahwa apa yang lebih menakutkan daripada kematian adalah hidup dan tertawa di atas ketimpangan, yang menyerbak aroma tak sedap pada hidungmu setiap pagi?
”
”
Robi Aulia Abdi (@aksarataksa)
β€œ
Silakan goda kekasihku, jika dia tergoda saya akan berterimakasih kepadamu karena telah menunjukkan bahwa ia adalah yang akan menjadi masalalu ku. Tetapi, jika dia tidak tergoda saya juga berterimakasih kepadamu karna telah menunjukkan bahwa ia adalah masa depanku.
”
”
Tommy Jonathan Sinaga
β€œ
Cara terbaik untuk melupakanmu ialah kau menjadi kekasihku.
”
”
rojielmidany